Pencangkokan tanaman berkayu menjadi lebih efisien berkat kemajuan teknologi robotika. Secara tradisional, metode pencangkokan memerlukan keterampilan tinggi dan proses yang cukup lama. Akibatnya, produksi dalam skala besar sering kali menghadapi kendala, terutama dari segi waktu dan tenaga kerja. Oleh karena itu, di perlukan inovasi yang mampu mengatasi tantangan ini dengan lebih efektif. Salah satu terobosan …
Tag: ai
Robot AVO Ecorobotix: Penyemprotan Otonom Bertenaga Surya
Robot AVO dari Ecorobotix di rancang dengan sistem otonom berbasis kecerdasan buatan untuk meningkatkan efisiensi penyemprotan tanaman. Teknologi ini memungkinkan identifikasi gulma secara presisi, sehingga herbisida hanya di gunakan pada area yang benar-benar di perlukan. Dengan sensor canggih dan algoritma AI, Robot AVO dapat membedakan tanaman dan gulma dalam waktu nyata. Kamera multispektral dan teknologi …
UAV AI untuk Pemantauan Kesehatan Hutan Eucalyptus sp.
Dalam beberapa tahun terakhir, Unmanned Aerial Vehicle (UAV) berbasis Artificial Intelligence (AI) semakin banyak di gunakan untuk pemantauan kesehatan hutan. Teknologi ini menghadirkan solusi inovatif yang lebih cepat, akurat, dan efisien di bandingkan metode pemantauan konvensional. Dengan kemampuannya yang lebih canggih, UAV AI memungkinkan pemantauan skala luas tanpa memerlukan intervensi manusia secara langsung. Selain itu, …
DABEEO Meluncurkan Proyek Monitoring AI Perkebunan Sawit
Industri kelapa sawit menghadapi tantangan besar dalam efisiensi dan keberlanjutan. Oleh karena itu, inovasi berbasis kecerdasan buatan (AI) semakin di perlukan. Perusahaan teknologi AI intelijen geospasial terkemuka, DABEEO, baru saja meluncurkan proyek monitoring AI terbaru untuk perkebunan kelapa sawit di Indonesia. Proyek ini mencakup area seluas 765 kilometer persegi, lebih luas dari ibu kota Korea …
iFeeder: Teknologi AI untuk Pakan Udang Otomatis
Industri akuakultur terus berkembang dengan adopsi teknologi canggih untuk meningkatkan produktivitas. Salah satu inovasi terbaru adalah iFeeder, sistem otomatis berbasis kecerdasan buatan (AI) yang dirancang untuk mengoptimalkan pemberian pakan udang. Dengan memanfaatkan teknologi AI, iFeeder mampu menyesuaikan pemberian pakan secara presisi berdasarkan kebutuhan udang. Oleh karena itu, sistem ini dapat mengurangi pemborosan pakan serta meningkatkan …
Chickin Indonesia: Transformasi Peternakan Ayam di Era Digital
Chickin Indonesia merupakan startup inovatif yang berfokus pada digitalisasi peternakan unggas guna meningkatkan efisiensi dan produktivitas. Sejak berdiri pada 2018, Chickin telah berkomitmen menghadirkan solusi bagi peternak ayam yang menghadapi berbagai tantangan. Seperti terbatasnya akses teknologi, rendahnya efisiensi operasional, serta minimnya data akurat untuk pengambilan keputusan. Dengan visi membangun ekosistem peternakan yang berkelanjutan dan berbasis …